Refleksi Perkuliahan Filsafat Ilmu Pertemuan ke-7
(bagian 1)
Pengampu: Prof. Dr. Marsigit, M.A
PPs UNY Pendidikan Matematika kelas A
Selasa, 27 Oktober 2015 Pukul 11.10-12.50 WIB
di
lantai tertinggi Gedung Lama PPs UNY ruang R.305b
Pada
pertemuan ke tujuh, kita mengikuti tes singkat ke-4. Tes satu-satunya yang ada
di dunia. Tes kali ini masih bertemakan menembus ruang dan waktu. Tes ini
diadakan agar kita berpikir, yang bertujuan untuk menguji seberapa tingkat
pemahaman kita mengenai filsafat, seberapa sering kita membaca elegi yang
ditulis Bapak Prof. Marsigit. Pertanyaan pada tes singkat kali ini cukup mudah,
namun untuk menjawabnya adalah dengan jawaban yang sesuai dengan konsep
filsafat terkait ruang dan waktu. Sungguh ketika apa yang kita jawab kurang
tepat, maka bertanyalah pada diri sendiri “apakah kita belum ikhlas dalam
berfilsafat?”, “apakah kita belum memahami tentang apa yang Prof Marsigit
katakan?”. Maka hendaknya lebih banyak lagi membaca elegi-elegi.
Berikut
ini saya tuliskan beberapa pertanyaan pada tes filsafat menembus ruang dan
waktu, sekaligus jawaban yang sesuai dengan konsep filsafat.
Apa
spiritualnya material?
Ciptaan
Tuhan
Apa
materialnya spiritual?
Perangkat
ibadah
Apa
spiritualnya formal?
Doa
Apa
formalnya spiritual?
Ritual
Apa
spiritualnya normatif?
Logika
Tuhan
Apa
normatifnya spiritual?
Ilmu
Apa
spiritualnya wadah?
Ciptaan
Tuhan
Apa
wadahnya spiritual?
Agama
Apa
spiritualnya isi?
Ciptaan
Tuhan
Apa
isinya spiritual?
Kuasa
Tuhan
Apa
normatifnya material?
Ilmu
pengetahuan
Apa
materialnya normatif?
Museum
Apa
normatifnya formal?
Ilmu
hukum
Apa
formalnya normatif?
Perayaan
Apa
psikologinya material?
Gejala material
Apa
materialnya psikologi?
Tindakan
psikologi
Apa
Spiritualnya logika?
Logika
Tuhan
Apa
logikanya spiritual?
Kajian
spiritual
Apa
pengalaman spiritual?
Kehendak
Tuhan
Apa
spiritualnya pengalaman?
Ibadah
Apa
spiritualnya konsisten?
Ketetapan
Tuhan
Apa
konsistennya spiritual?
Istiqomah
Apa
spiritualnya analitik?
Tuhan
Maha Konsisten
Apa
analitiknya spiritual?
Kuasa
Tuhan
Apa
spiritualnya apriori?
Berpikir
untuk beribadah
Apa
apriorinya spiritual?
Keyakinan
Apa
spiritualnya sintetik?
Kehendak
Tuhan
Apa
sintetiknya spiritual?
Surga
Apa
spiritualnya identitas?
Monisme
Apa
identitasnya spiritual?
Esa
Apa
spiritualnya kontrakdiksi?
Kuasa
Tuhan
Apa
kontradiksinya spiritualnya?
Ciptaan
Tuhan
Apa
normatifnya analitik?
Metakognisi
Apa
analitiknya normatif?
Analitis
Apa
normatifnya apriori?
Metakognisi
Apa
apriorinya normatif?
Apriori
Apa
normatifnya sintetik?
Sebab
akibat
Apa
sintetiknya normatif?
Sintetik
Apa
spiritualnya aposteriori?
Kebesaran
Tuhan
Apa
aposteriorinya spiritual?
Ibadahnya
anak kecil
Apa
normatifnya aposteriori?
Pengalaman
Apa
aposteriorinya normatif?
Aposteriori
Apa
spiritualnya transenden?
Kuasa
Tuhan
Apa
transendennya spiritual?
Petunjuk
Tuhan
Apa
normatifnya transenden?
Logika
para dewa
Apa
transendennya normatif?
Normatif
Apa
formalnya transenden?
Pertunjukan
wayang
Apa
transendennya formal?
Ketentuan
para dewa
Apa
spiritualnya khayalan?
Ridha
Tuhan
Apa
khayalannya spiritual?
Cerpen
spiritual
Demikian
lah pertanyaan sekaligus jawaban pada tes singkat ke-4 “menembus ruang dan
waktu”. Dari tes tersebut menunjukkan bahwa
filsafat itu meliputi ada dan mungkin ada. Fungsi dari tes tidak semata-mata
menguji, namun mengadakan yang ada dan mungkin ada, menyadari bahwa aku belum
mengerti.
Jika
kita masih belum mengerti, maka beristighfar dan berdoa pada-Nya sembari lebih
ikhlas lagi membaca elegi-elegi yang telah ditulis oleh Bapak Prof.Marsigit dan
membaca alam semesta yang menyimpan berbagai macam ilmu-Nya.
Refleksi bagian 2 dapat dibaca pada
postingan berikut ini Sebenar-benar Hidup Adalah Menuju Dimensi yang Lebih Tinggi
Semoga bermanfaat :)
0 komentar:
Posting Komentar